IHSG dibuka melemah 0,11 persen di awal perdagangan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) membuka perdagangan di zona merah pada Kamis pagi (15/1/2026).