OS AI Buatan China Ini Bikin Merinding: Bisa Ingat & Belajar!

Ilmuwan China merilis MemOS, sistem operasi AI open source yang memungkinkan model AI mengingat dan belajar seperti manusia.